Console

Game Race Uji Adrenalin Di Tengah Pandemi

Game Race Uji Adrenalin Di Tengah Pandemi

Bermain game bukan hanya sebuah kegemaran namun, ada yang menganggapnya sebagai suatu kebutuhan hobi yang tidak bisa dilepaskan. Oleh karena itu, game menjadi salah satu faktor prioritas seseorang untuk tau bagaimana tingkat pengujian dirinya agar bisa menjadikannya sebagai wujud dari pegangan hidupnya.

Apalagi, sekarang kita sedang menghadapi masalah yang cukup rumit. Permasalahan yang bisa dikatakan sebagai pandemi membuat sebagian orang mulai memikirkan cara dan jalan keluar dari kesengsaraan yang kita hadapi saat ini yakni Covid 19.

Tentunya, kita sebagai orang biasa bukan seorang tenaga medis pastinya kita harus patuh dan taat terhadap protokol kesehatan yang berlaku di Indonesia sendiri. Yang menjadi pertanyaannya adalah seberapa penting peran dari sebuah game untuk dijadikan modal kita bermain di tengah pandemi.

Salah satu alasan yang paling dasar yang bisa kita tau adalah semakin banyak orang yang kini bekerja dari rumah. Karenanya, pekerjaan yang saat ini kita lakukan dapat dikerjakan dengan bebas namun perlu mengamati yang namanya ketepatan waktu. Sehingga, game juga bisa mengacaukan segalanya.

Yang paling penting disini adalah bagaimana kita mengatur waktu yang tepat untuk bisa bermain game tanpa kehilangan tugas – tugas dari pekerjaan yang diberikan. Nah, game yang mungkin dari kita banyak yang suka bertemakan game race wajib kamu mainkan. Nyatanya, semakin banyak uji adrenalin yang bisa kamu dapatkan dari beberapa list game race dibawah ini :

Game race yang pertama untuk kamu bisa uji adrenalin di tengah pandemi seperti ini adalah game race FORZA HORIZON 4. Di game race uji adrenalin ini bisa dikatakan cukup bagus dari sisi grafisnya serta pemandangan indah yang ditawarkan. Serta, bisa saja kamu tidak bakal mau melepas permainan game race ini apalagi bermainnya bersama teman.

Game race yang kedua ditengah pandemi untuk uji bahwa kamu akan memiliki adrenalin yang cukup tinggi yakni game GRAN TURISMO SPORT. Nah, disini permainan race yang ditawarkan bergenre Fuji Speedway. Oleh karena itu, akan sangat memukau sekali bagi kamu yang mencintai pemandangan asri dengan banyaknya pepohonan yang kesannya kita sedang berada di negeri Sakura.

Game race yang ketiga ditengah pandemi yakni WRECKFEST. Game balap ini mempunyai desain cerita gamenya tersendiri. Dan, inilah yang membuat berbeda dari yang biasanya. Itu terlihat dari cara bermain yang kamu bisa langsung menabrak mobil lain serta menghancurkan hingga berkeping-keping.

Game race ditengah pandemi untuk jadikan referensi kamu menguji adrenalin yakni WRC 8. Pada game ini, kamu akan merasakan balapan dengan trek atau jalanan yang strukturnya dari tanah. Oleh karena itu, game ini akan sangat cocok bagi kamu yang ingin merasakan trek selain jalanan aspal yang pada umumnya kita lihat.

Game race yang dijabarkan diatas mungkin dapat kamu nikmati selagi masih dirumah saja. Agar keadaan akan semakin membaik untuk kedepannya tanpa harus membuat pandemi ini susah untuk dibersihkan dari bumi ini.

Baca juga : Gunakan Spesifikasi PC Terbaik Di Game Death Stranding Juli Ini

Terpopuler

To Top