Game

Game Paling Laris Kedua Di Pasaran Tiongkok

Game Terbaru Yang Paling Laris Kedua Di Pasaran Tiongkok

Bicara soal game yang sedang booming tentu menjadi daya tarik tersendiri sehingga kita dibuat penasaran. Jenis game yang seperti ini biasanya akan laku keras di sela-sela game yang terus dirilis. Apalagi, game tersebut menjadi kunci sukses pabrikan game yang menjadi idola bagi negaranya.

Sebenarnya, ada alasan lain yang membuat sebuah game dapat dikatakan paling laris diantaranya dari sisi permainan yang ditawarkan serta beberapa misi penyelesaian yang menantang. Nah, dengan begitu game tersebut bisa mendapatkan rating dan review yang bagus dan menjadi pusat perhatian.

Game yang terbaru biasanya akan sangat sulit untuk mendapatkan ulasan yang positif. Namun, berbeda dengan game yang bakal kita bahas kali ini. Game ini dirilis di negara tirai bamboo yakni Tiongkok. Game ini menjadi yang paling laris kedua di pasaran Tiongkok tersebut.

Meskipun begitu, game yang paling laris ini juga ternyata gratis untuk dimainkan. Dan, juga kabarnya game ini menjadikan posisinya berada dibawah game Arena Of Valor. Bagi rakyat Tiongkok beranggapan bahwa game ini juga sangat mudah untuk mengaksesnya.

Yang dimana dimulai dari pendaftaran akun yang hanya menggunakan aplikasi seperti WeChat saja. Memang sebagian besar di Tiongkok mengandalkan aplikasi ini untuk bertransaksi secara konvensional. Dengan diluncurkannya game terbaru di pasaran Tiongkok ini menjadikan negara tersebut mulai kembali ramai dengan game-game yang mengusung tema game moba.

Game terbaru paling laris di pasaran Tiongkok yang dimaksud disini yakni game Brawl Stars. Nah, untuk bisa terus menang bermain game terbaru kedua di pasaran Tiongkok ini akan kita bahas di penjelasan dibawah ini :

  1. Untuk kamu yang suka mengenal hal baru dan ingin menguasai lapangan medan perang maka, di game paling laris kedua di Tiongkok ini yang paling wajib kamu harus lakukan adalah jangan diam dan teruslah bergerak. Karena, dengan kamu menyerang musuh terus-menerus maka, charge skill kamu akan terus terisi.
  2. Game terbaru ini harus dilakukan dengan hati-hati disaat bermain. Oleh karena itu, kamu harus mampu untuk bisa bersembunyi jikalau penyerangan semakin banyak terjadi padamu. Kemudian, lakukan healing agar kamu kembali memenuhi power skill kamu.
  3. Pedoman yang ketiga untuk bisa bertahan bermain di game terbaru paling laris kedua di pasaran Tiongkok ini adalah mendapatkan semua brawler yang ada. Beberapa jenis brawler tersebut antara lain Rare, Epic, Super Rare, Common, Legendary, dan Mythic.
  4. Setelah kamu mendapatkan semua brawler, pastikan bahwa kamu juga mengupgrade nya agar lebih kuat agar menghindari terjadinya pengulangan permainan. Dengan cara kamu mengumpulkan Power Point serta Trophy.

Bahwa, dengan kamu memenangkan game terbaru di Tiongkok ini bisa membuat kamu menjadi lebih dominan didalam bermain di segala game yang bergenre moba.

Baca juga : This War Of Mine Jadi Inspirasi Di Polandia

Terpopuler

To Top